Jumat, 17 Februari 2012

Rapat KKG Bahasa Inggris

Dalan rangka menghadapi pelaksanaan Lomba Bahasa Inggris tahun 2012. KKG mengadakan pertemuan yang diselenggarakan di SDN Adiwerna 01.Selain diinformasikan rencana pelaksanaan lomba oleh ketua KKG sdr Himawan Rosyidi,SPd juga diisi materi Sing Song oleh Sdr Titik Agustina,SPd.

3 komentar:

  1. pak Bu nywyn sewu sakderenge... perkenalkan saya Mustofa saya mengajar di SDN Siberuk Kec. Tulis Batang. Begini, di Kecamatan kami belum ada Event lomba Bahasa Inggris SD, maka dari itu kami mohon bantuan mengenai teknis pelaksanaan lomba dan jenis2 lomba yang dilombakan...maturnuwn sak derenge. kulo tunggu balasannya..

    BalasHapus
    Balasan
    1. Trimakasih atas atensi anda Mas Mustofa,memang lomba yang kami selenggarakan sudah tiga kali mulai tahun 2010 ( Reading Contest ),Tahun 2011 (Speech Contest ) dan Alhamdulillah tahun ini kami mengadakan lomba Telling Story dan Vocabulary Contest. Lomba yang kami selenggarakan berkat dukungan penuh dari Dinas Pendidikan Kecamatan, dalam hal pendanaan.. yang jelas bahwa lomba bertujuan untuk meningktkan kwalitas sumber daya peserta didik siswa SD di kecamatan kami. Mudah-mudahan di kecamatan panjenenganpun bisa mengadakan kegiatan lomba serupa..Kemudian untuk juri dan panitia kami lebih memberdayakan anggota KKG Bahasa Inggris.

      Hapus
  2. maturnuwn atas informasi dan sarannya pak.semoga di daerah kami Kecamatan Tulis Batang bisa mengikuti jejak daerah panjenengan...

    BalasHapus